Russel Crowe Tampil Beda, Siap Ungkap Misteri lewat Film The Pope's Exorcist

Kamis 09 Maret 2023 16:25 WIB
JAKARTA, celebrities.id -Â Anda pasti mengenal Russel Crowe, aktor Hollywood yang selalu tampil garang dan berkarakter.
Kali ini Russel Crowe akan memerankan tokoh pastor dalam film The Pope's Exorcist.
Film bergenre horor thriller yang terinspirasi dari kisah nyata pastor bernama Gabriele Amorth.
Film The Pope's Exorcist bercerita tentang kehidupan nyata Pastor Gabriele Ammorth, kepala pengusir setan di Vatikan.
Semasa hidupnya, Pastor Gabriele Ammorth telah melakukan lebih dari 100 ribu pengusiran setan.
(Nehemyah Dadi)
Follow Berita Celebrities di Google News
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Celebrities.id tidak terlibat dalam materi konten ini.
Topik Terkait