Inara Rusli Diajari Maia Estianty Cari Jawaban di Alquran soal Masalah Hidup: Membuat Hati Aku Bahagia

Icon CameraHasyim Ashari
Kamis 25 Mei 2023 09:34 WIB
Inara Rusli Diajari Maia Estianty Cari Jawaban di Alquran soal Masalah Hidup: Membuat Hati Aku Bahagia
Inara Rusli diajari Maia Estianty cari jawaban di Alquran soal masalah hidup. (Foto:celebrities.id/ Instagram @mommy_starla)

JAKARTA, celebrities.id - Inara Rusli mengaku diajari Maia Estianty untuk mencari jawaban masalah hidup lewat membaca Alquran terkait masalah yang tengah dihadapi. 

Hal itu terjadi ketika Inara hadir dalam podcastnya Maia beberapa waktu lalu. Sambil berderai air mata, Inara Rusli mengatakan Maia Estianty telah menyarankan kepadanya untuk membaca Alquran.

"MasyaAllah-nya kemarin aku kan sempat podcast ya sama Bunda Maia. Terus diajarin cara mencari jawaban atas segala yang terjadi dalam hidup kita melalui Al-Qur'an," ucap Inara Rusli dikutip melalui tayangan kanal YouTube CERITA UNTUNGS pada Kamis (25/5/2023).

 

Follow Berita Celebrities di Google News

1
/
2
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Celebrities.id tidak terlibat dalam materi konten ini.