Lirik Lagu Sekali Ini Saja – Glenn Fredly dan Chord Gitar

JAKARTA, celebrities.id – Lirik lagu Sekali Ini Saja merupakan karya dari penyanyi sekaligus penulis lagu kebanggaan Indonesia Glenn Fredly. Lagu ini masuk dalam album “Selamat Pagi, Dunia!” dan dirilis pada 2002.
Lagu Sekali Ini Saja mengisahkan tentang seseorang yang berharap agar diberi kesempatan sekali lagu untuk kembali mencintai orang yang disayanginya.
Lagu ini kembali menjadi populer setelah dibawakan penyanyi Rossa yang diaransemen ulang. Rossa juga membawakan lagu tersebut dalam konser tunggalnya di Kota Bandung, Jumat (30/7/2022).
Glenn Fredly merupakan musisi bertalenta yang sukses menghasilkan karya musik hits dengan lirik yang mendalam. Tak sedikit lagu-lagunya menjadi lagu wajib banyak orang baik untuk bernyanyi karaoke maupun sedang patah hati.
Glenn Fredly meninggal dunia pada Rabu, 8 April 2020 akibat penyakit meningitis yang dideritanya.
Berikut lirik lagu Sekali Ini Saja – Glenn Fredly dan Chord Gitar
Lirik Lagu Sekali Ini Saja dan Chord Gitar
Intro : C Am Dm G7
Dm G C G F-A#..
D# Gm G Cm
Bersamamu kulewati
F G
Lebih dari seribu malam
D# Gm G Cm
Bersamamu kan ku mau
F A#
Namun kenyataannya tak sejalan
Reff:
C Am
Tuhan, bila masih
Dm G7
Ku diberi kesempatan
Dm G C
Ijinkan aku untuk mencintanya
C Am
Namun, bila waktuku
F G7
Telah habis dengannya
Dm G C
Biar cinta hidup skali ini saja
D# Gm G Cm
Bersamamu kulewati
F G
Lebih dari seribu malam
D# Gm G Cm
Bersamamu kan ku mau
F A#
Namun kenyataannya tak sejalan
Reff:
C Am
Tuhan, bila masih
Dm G7
Ku diberi kesempatan
Dm G C
Ijinkan aku untuk mencintanya
C Am
Namun, bila waktuku
F G7
Telah habis dengannya
Dm G C
Biar cinta hidup skali ini saja
G# D# A#
Tak sanggup bila harus jujur
Cm Fm G Gm
Hidup tanpa hembusan nafasnya
Int. : D# Cm Fm Gm Fm A# G
C Am
Tuhan bila waktu
Dm G7
Dapat kuputar kembali
Dm G C G
Sekali lagi untuk mencintanya
C Am
Namun bila waktuku
Dm G7
Telah habis dengannya
Dm G7 Dm G7
Biarkan cinta ini (biarkan cinta ini)
Dm G C
Hidup untuk sekali 'ni saja
Outro: C Am Fm C
Editor : Oktiani Endarwati